Search for collections on IAIN Metro Digital Repository

Penggunaan Model Pembelajaran Cooperative Typesnow Ball Throwing Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran IPS Kelas IV SD Negeri 6 Metro Timur Tahun Pelajaran 2016/2017

Setianingsih, Devi (2017) Penggunaan Model Pembelajaran Cooperative Typesnow Ball Throwing Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran IPS Kelas IV SD Negeri 6 Metro Timur Tahun Pelajaran 2016/2017. Undergraduate thesis, IAIN Metro.

[img]
Preview
PDF
Devi Setianingsih - 13105035.pdf - Other

Download (3MB) | Preview

Abstract

Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) di Sekolah Dasar (SD) bukanhanya sekedar menghafal tetapi juga harus mampu memiliki pemahaman tentangmateri yang disampaikan.Salah satu yang berpengaruh terhadap keberhasilansuatu proses pendidikan adalahaktivitas siswa. Berdasarkan prasurvey di SDNegeri 6 Metro Timur diperolehdata yaitu masih rendahnya hasil belajar siswakarena siswa cenderung pasif dan tidak banyak berpartisipasi dalam pembelajaran.Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah dengan penggunaanmodel pembelajarancooperativetype snowball throwingdapatmeningkatkanaktivitas, hasil belajar siswa dan proses pembelajaran mata pelajaran IPS kelas IVSDNegeri 6 Metro Timur? Tujuan penelitian ini untuk mengetahui danmendiskripsikan aktivitas dan hasil belajar dengan menggunakan model pembelajaran cooperative type snowball throwingpada pembelajaran IPS kelasIV SD Negeri 6 Metro Timur.Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Data yangdiperoleh dari data kualitatif dan data kuantitatif. Teknik pengumpulan datamelalui observasiaktivitas pesertas didik untuk mengetahui peningkatan aktivitasbelajar peserta didik, tesuntuk mengetahui hasil belajar peserta didikdandokumentasi.

Berdasarkan hasil analisis data diketahui bahwa setelah model pembelajaran cooperative type snowball throwingditerapkan aktivitas belajarsiswa mengalami peningkatan, hal ini dapat dilihat dari rata-rata aktivitas belajarsiswa pada siklus I sebesar62,1%dan siklus II82,8%. Mengalami peningkatandari siklus I ke siklus II sebesar20,7%.Hasil belajar siswa mengalamipeningkatan setelah menerapkanmodel pembelajarancooperativetype snowballthrowing.Hal ini dapat dilihat dari peningkatan ketuntasan belajar siswa padasiklus I sebesar71% dan siklus II sebesar87%. Mengalami peningkatandarisiklus I ke siklus II sebesar16%. Dari analisis data dapat dipahami bahwamodelpembelajarancooperativetype snowball throwingkata dapat meningkatkanaktivitas dan hasil belajar pada mata pelajaran IPS.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Kependidikan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Aan Gufroni .
Date Deposited: 04 Feb 2020 06:48
Last Modified: 04 Feb 2020 06:48
URI: https://repository.metrouniv.ac.id/id/eprint/1922

Actions (login required)

View Item View Item