Search for collections on IAIN Metro Digital Repository

Respon Masyarakat Terhadap Sistem Diskon di Alfamart Dalam Perspektif Etika Bisnis Islam(Studi Kasus Di Alfamart 24 Tejosari Kota Metro)

Qifthiyah, Rahmatul (2017) Respon Masyarakat Terhadap Sistem Diskon di Alfamart Dalam Perspektif Etika Bisnis Islam(Studi Kasus Di Alfamart 24 Tejosari Kota Metro). Undergraduate thesis, IAIN Metro.

[img]
Preview
PDF
Skripsi IAIN Metro 3.pdf - Other

Download (1MB) | Preview

Abstract

Respon sama dengan umpan balik (feed back) yang memiliki peranan ataupengeruh yang besar dalam menentukan baik atau tidaknya komunikasilainnya.Secara umum tanggapan dapat diartikan sebagai hasil atau kesan yangdidapat (yang tertinggal) dari pengamatan. Jadi pengertian tanggapan adalahgambaran ingatan dari pengamatan. Sejalan dengan pengertian tadi “ tanggapansebagai salah satu fungsi jiwa yang pokok, dapat diartikan sebagai gambaraningatan dari ingatan dari pengamatan dalam mana objek yang telah diamati tidaklagi berada dalam ruang waktu pengamatan sudah berhenti, hanya kesannya saja.Peristiwa itu disebut juga dengan tanggapan”.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Respon MasyarakattYang Dilakukan Oleh Alfamart 24 Tejosari Kota Metro dalam Prespektif EtikaBisnis Islam. Adapun metode penelitian ini, peneliti menggunakan JenisPenelitian Penelitian Lapangan yang bersifat deskriptif. Adapun teknikpengumpulan data yang di gunakan dalam penelitian ini adalah wawancara, danobservasi.

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan data dan informasi yang telahdikemukakan sebelumnya, peneliti menarik kesimpulan bahwa respon masyarakatterhadap sistem diskon di Alfamart dilihat dari perspektif etika bisnis Islam sudahsesuai, karena dalam dunia usaha karyawan Alfamart 24 tejosari kota metro jelasdalam memberikan diskon dan ajaran Berbisnis Etika Bisnis Islam. Dimana dalammemberikan diskon dilakukan secara transparan apa adanya, serta memberi tahumengeni ketentuan-ketentuan yang berlaku atau persyaratan lain mengenai barangyang terdapat di diskon.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Syariah
Depositing User: Saiful Manaf M.Pd.I
Date Deposited: 06 Mar 2020 05:05
Last Modified: 06 Mar 2020 05:05
URI: https://repository.metrouniv.ac.id/id/eprint/2759

Actions (login required)

View Item View Item