Search for collections on IAIN Metro Digital Repository

Pemanfaatan Media Pembelajaran dalam proses Pembelajaran Al-Quran Hadist di MTS Al Hidayah Terbanggi Besar Lampung Tengah

Sagita, Tria (2017) Pemanfaatan Media Pembelajaran dalam proses Pembelajaran Al-Quran Hadist di MTS Al Hidayah Terbanggi Besar Lampung Tengah. Undergraduate thesis, IAIN Metro.

[img]
Preview
PDF
Skripsi IAIN Metro 4.pdf - Other

Download (2MB) | Preview

Abstract

Guru sebagai salah satu faktor penentu dalam proses belajar mengajarbukan hanya menyampaikan materi pelajaran saja tetapi juga di tuntut untukmelaksanakan tugas profesinya seperti membimbing, mendorong dan memberifasilitas belajar bagi siswa, agar mencapai tujuan pembelajaran dan mampumenerapkan kemampuan pengetahuan yang didapat. Guru profesional adalahorang yang mempunyai kemampuan dan keahlian khusus dalam bidangkeguruan. Sehingga ia mampu melaksanakan tugas dan fungsinya sebagaipendidik. Profesi yang di miliki oleh seorang guru mencakup “penguasaankurikulum. materi pelajaran yang diajarkan, keterampilan mempergunakanmetode yang bervariasi, penggunaan media, ketemmpilan melaksanakan evaluasipengajaran, mempunyai tanggung jawab yang tinggi serta memiliki kedisiplinan.

Untuk itulah fokus penelitian ini untuk mengetahui pemanfaatan mediapembelajaran guru Al-Islam dalam proses pembelajaran Al-quran Hadist pesertadidik MTs Al-hidayah Terbanggi Besar. Bagaimana upaya guru memanfaatkanmedia pembelajaran dalam proses pembelajaran al-Quran Hadist di Mts AlHidayah Terbanggi Besar Lampung Tengah,Apakah pemanfaatan mediapembelajaran berdampak positif terhadap kemampuan mengajar guru dalamproses pembelajaran al-Quran Hadist di Mts Al Hidayah TerbanggiBesar.Berdasarkan fokus penelitian, maka yang menjadi tujuan dalam penelitianini antara lain adalah Untuk mengetahui bagaimana upaya guru dalam mediapembelajaran dalam proses pembelajaran al-Quran Hadist di Mts Al HidayahTerbanggi Besar Lampung Tengah.Untuk mengetahui dampak positif kemampuanguru mengajar guru dalam proses pembelajaran al-Quran Hadist di Mts AlHidayah Terbanggi Besar.iv

Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) denganmetode penelitian kualitatif deskriptif. Subjek penelitian ini adalah guru Al-quranhadist Islam,Kepala Sekolah dan siswa MTs Al-hidayah Terbanggi BesarLampung Tengah dengan metode pengumpulan data melalui wawancara,observasi, dandokumentasi. Analisis data dilakukan dengan cara mengumpulkandata,mereduksi data, menyajikan data, dan menarik kesimpulan.

Hasil penelitian ini adalah pemanfaatan media pembelajaran guru Al-quran hadist berjalan dengan baik di MTs Al-hidayah Terbanggi Besar yaitu bukupelajaran, gambar, model, media lingkungan terlaksana dengan baikPemnfaatanmedia dalam pembelajaran Al-quran hadist di MTs Al-hidayah Terbanggi Besaryaitu buku pelajaran, gambar, model, media lingkungan terlaksana dengan baikPemnfaatan media dalam pembelajaran Al-quran hadist di MTs Al-hidayahTerbanggi Besar yaitu buku pelajaran, gambar, model, terlaksana dengan baikpengajar

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Pascasarjana
Divisions: Pascasarjana > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Saiful Manaf M.Pd.I
Date Deposited: 03 Mar 2020 02:49
Last Modified: 03 Mar 2020 02:49
URI: https://repository.metrouniv.ac.id/id/eprint/2772

Actions (login required)

View Item View Item