Search for collections on IAIN Metro Digital Repository

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Dengan Menggunakan Metode Demonstrasi Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam di SD Negeri 3 Gunung Sugih

Cahyani, Indah Mahmudah (2016) Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Dengan Menggunakan Metode Demonstrasi Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam di SD Negeri 3 Gunung Sugih. Undergraduate thesis, STAIN Jurai Siwo.

[img]
Preview
PDF
Skripsi IAIN Metro 6.pdf - Other

Download (1MB) | Preview

Abstract

Berdasarkan hasil survei peneliti, pada hasil ulangan harian matapelajaran PAI kelas IV SD Negeri 3 Gunug Sugih Tahun Pelajaran 2015/2016terdapat beberapa siswa yang belum tuntas karena proses pembelajarannyamasih menggunakan metode pembelajaran yang kurang menunjangkeaktifan siswa guru masih menggunakan metode ceramah. Dari haltersebut maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : “Apakahmetode Demonstrasi dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV di SDNegeri 3 Gunug Sugih pada mata pelajaran Pendidikan Agama IslamTP.2015/2016?”Mengacu masalah tersebut diatas, penulis berusaha unukmeningkatkan hasil belajar siswa dengan menggunakan metodeDemonstrasi, pada sub pokok bahasan Ketentuan sholat. Pada pembelajaransiswa akan terlibat secara langsung dalam kegiatan pembelajaran. Penelitianini berbentuk penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan selama 2 siklus,tahap-tahapnya adalah perencanaaan, pelaksanaan tindakan, observasi danrefleksi.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menerapkan metodeDemonstrasi dalam rangka meningkatkan hasil belajar siswa mata pelajaranPendidikan Agama Islam dan untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas IVdi SD Negeri 3 Gunug Sugih mata pelajaran Pendidikan Agama Islam TP.2015/2016.Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian iniadalah dengan menggunakan tes hasil belajar, observasi, dan dokumentasi.

Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas dan pembahasan yangtelah dikemukakan, maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:Pembelajaran menggunakan Metode Demonstrasi dapat meningkatkan hasilbelajar siswa kelas IV di SD Negeri 3 Gunug Sugih pada mata pelajaranPendidikan Agama Islam TP. 2015/2016, hal tersebut dapat dilihat daripeningkatan ketuntasan hasil belajar di tiap-tiap siklus, dimana pada siklus Isiswa yang memenuhi ketuntasan belajar sebesar 36,7% dan pada siklus IImeningkat sebesar 86,7%, dan peningkatan ketuntasan aktivitas belajarsiswa pada tiap siklus,dimana siklus I siswa yang tuntas 63,2% dan padasiklus II meningkat sebesar 77,8% peningkatan 14,6%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Kependidikan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Aan Gufroni .
Date Deposited: 12 Mar 2020 03:47
Last Modified: 12 Mar 2020 03:47
URI: https://repository.metrouniv.ac.id/id/eprint/2953

Actions (login required)

View Item View Item