Search for collections on IAIN Metro Digital Repository

Analisis Pengaruh Persepsi, Tingkat Religiusitas Dan Product Knowledge Terhadap Preferensi Menabung Di Bank Syariah (Studi Pada Masyarakat Simpang Agung Kecamatan Seputih Agung)

Prasetiyo, Bagas (2021) Analisis Pengaruh Persepsi, Tingkat Religiusitas Dan Product Knowledge Terhadap Preferensi Menabung Di Bank Syariah (Studi Pada Masyarakat Simpang Agung Kecamatan Seputih Agung). Undergraduate thesis, IAIN Metro.

[img] PDF
SKRIPSI BAGAS 2021 - Bagas Prasetiyo.pdf - Other

Download (8MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Persepsi, Tingkat Religiusitas, dan Product Knowledge terhadap Preferensi Menabung di Bank Syariah (Studi Pada Masyarakat Simpang Agung Kecamatan seputih Agung). Populasinya yaitu masyarakat Simpang Agung. Bentuk penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif pendekatan kuantitatif. Sedangkan teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan Non-Probability Sampling dengan metode purposive sampling, dan diambil sampel 99 responden. Sedangkan data yang dikumpulkan dengan membagikan kuesioner skala likert. Pengujian dengan menggunakan uji regresi linear berganda, uji asumsi klasik, uji hipotesis.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1. Hasil pengujian hipotesis Uji t (Parsial) terhadap preferensi menabung di Bank Syariah. yaaitu . Artinya dapat disimpulkan bahwa ditolak dan diterima. 2. Sedangkan Uji t (Parsial) dari pengaruh positif terhadap preferensi menabung di Bank Syariah. yaaitu . Artinya dapat disimpulkan bahwa ditolak dan diterima. 3. Selanjutnya pengujian hipotesis Uji t (Parsial) berpengaruh positif terhadap preferensi menabung di Bank Syariah. yaitu . Artinya dapat disimpulkan bahwa ditolak dan diterima. 4. Dan pada hasil pengujian secara simultan yang terdiri atas variabel Persepsi ( ), Tingkat Religiusitas( ), dan Product Knowledge ( ) mendapatkan hasil . Artinya yaitu . Sehingga dapat disimpulkan bahwa ditolak dan diterima. Artinya Persepsi ( ), Tingkat Religiusitas( ), dan Product Knowledge ( ) secara bersamaan (simultan) berpengaruh positif terhadap preferensi menabung masyarakat Simpang Agung di Bank Syariah.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Perbankan Syariah
Depositing User: Siti Ma'ani IAIN Metro
Date Deposited: 10 Sep 2021 01:22
Last Modified: 10 Sep 2021 01:22
URI: https://repository.metrouniv.ac.id/id/eprint/4304

Actions (login required)

View Item View Item