Arif, Saifi (2019) Pengaruh Pelayanan dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Oleh Konsumen di Arjuna Cell Iring Mulyo Metro Timur Kota Metro. Undergraduate thesis, IAIN Metro.
|
PDF
SKRIPSI SAIFI ARIF 13104264.pdf - Other Download (5MB) | Preview |
Abstract
Keterbukaan pasar saat ini mendorng persaingan bisnis semakin ketat, sehingga produsen dan penjual harus inovatif memberikan perbedaan. Penjual dituntut tidak hanya menawarkan produk bermutu tetapi memberi layanan yang baik, dan menawarkannya dengan harga yang kompetitif, sehingga berdampak pada pembeliankonsumen. Arjuna Cell merupakantoko yang menjual beberapa produk seperti, kuota internet, kartu perdana, dan perlengkapan hanpone lainya. Arjuna Cell salah satu toko penjual kuota yang ramai dikunjungi konsumen selain memiliki layananyang baik juga terkenal dengan harga yang relatif murah. Dalam penelitian ini memaparkan tentang besarnya pengaruh variabel X1(pelayanan) dan variabel X2(harga) terhadap variabel Y (keputusan pebelian).
Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode kuantitatif untuk mendeskripsikan pengaruh kualitas pelayanan dan harga terhadap keputusan pembelian, berdasarkan indikator masing –masing variabel sumberdata yang diperoleh melalui sumber dataprimer dan sekunder, dengan menggunakan metode pengumpulan data angket dan dokumentasi. Data-data yang terkumpul selamapenelitian, kemudian diolah dan dianalisa dengan menggunakan rumus statistik regresi linier multiple.
Pelayanan dan harga berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian.lndt aeaintneet iiaoto aeaaiengne iraDregresi linear berganda dan diperoleh persamaan model regresiY=α+b1X1+b2X2. Konstanta 9,304menggambarkan besarnya keputusan pembelian jika tidak dipengaruhi harga dan pelayanan. Koefisien regresi harga b1sebesar 0,34menggambarkan besarnya peningkatan keputusan pembelian, jika disertai variabel harga, sedangkan koefisien regresi b2sebesar 0,328menggambarkan besarnya peningkatan keputusan pembelian jika disertai pelayanan. Dari hasil pengujian hipotesis diketahui harga Fhitungsebesar 12,774. Hasil tersebut selanjutnya dibandingkan dengan harga Ftabel, pada dk pembilang = 2, dan dk penyebut = n –2, atau 43-2 = 41. Harga Ftabeluntuk besaran 2,41 untuk taraf signifikansi 5% sebesar 3,02. Dengan demikian harga Fhitunguntuk persamaan regresi multiple Y= 9,304+ 0,34X1+ 0,328X2 lebih besar dari harga Ftabel, (12,774> 3,02) sehingga harga, dan pelayanan secara simultan berpengaruh signfikan tehadap keputusan pembelian.
Kata Kunci : Pelayanan dan Harga
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Ekonomi Syariah |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Aan Gufroni . |
Date Deposited: | 21 Jan 2020 00:38 |
Last Modified: | 21 Jan 2020 00:38 |
URI: | https://repository.metrouniv.ac.id/id/eprint/1225 |
Actions (login required)
View Item |