Search for collections on IAIN Metro Digital Repository

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Belajar Bahasa Arab pada Siswa Kelas VII MTsN 1 Lampung Timur Tahun Ajaran 2018/2019

Hardayani, Warda (2019) Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Belajar Bahasa Arab pada Siswa Kelas VII MTsN 1 Lampung Timur Tahun Ajaran 2018/2019. Undergraduate thesis, IAIN Metro.

[img]
Preview
PDF
SKRIPSI WARDA HARDAYANI (1501020089).pdf - Other

Download (3MB) | Preview

Abstract

Pembelajaran Bahasa Arab terdiri dari unsur-unsur bahasa dan kemahiran berbahasa. Unsur-unsur bahasa terdiri dari Aswad Mufrodat Qowaid. Dan kemahiran berbahasa terdiri dari Maharah Istima’, Maharah Kalam, Maharah Qiro’ah, Dan Maharah Kitabah. Minat belajar merupakan hal yang penting dalam menentukan tujuan keberhasilan pendidikan karena sangat dibutuhkan bagi siswa. Jika minat belajar itu tidak dimiliki siswa maka tidak akan berjalan proses belajar mengajar yang baik dan kan jauh dari kata keberhasilan,sehingga minat belajar siswa harus selalu dijaga didalam diri siswa.Minat belajar siswa dapat memotivasi belajar mengajar, belajar merupakam aktifitas untuk memperoleh serta mengumpulkan data serta pengalaman baru, karena dengan minat belajar dapat menambah pengetahuan dari data data yang sudah diperoleh peneliti dalam penelitian ini dapat diketahui bahwa minat belajar Bahasa Arab siswa kelas VII MTsN 1 Lampung Timur Tahun Ajaran 2018/2019 sudah baik.

Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, yakni penulis ingin Mengetahui Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Belajar Bahasa Arab pada Siswa Kelas VII MTsN 1 Lampung Timur Tahun Ajaran 2018/2019. Sumber data yang digunakan adalah sumber data primer dan sekunder. Metode pengumpulan data menggunakan metode observasi (pengamatan), wawancara (interview) dan dokumentasi.

Berdasarkan hasil survey dan interview, dapat dianalisis bahwa Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Belajar Bahasa Arab Pada Siswa Kelas VII MTsN 1 Lampung Timur Tahun Ajaran 2018/2019 yaitu 1) minat belajar Bahasa Arab siswa 2) perhatian guru dalam pembelajaran Bahasa Arab 3) kemahiran siswa dalam belajar Bahasa Arab yang berkaitan dengan kemampuan siswa menulis Arab,kemampuan siswa membaca teks Arab, serta kemampuan siswa dalam menyususn kalimat dengan benar4) siswa mengerjakan berbagai tugas yang diberikan guru 5) semangat siswa dalam belajar bahasa arab.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Pendidikan Bahasa Arab
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Kependidikan > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Aan Gufroni .
Date Deposited: 28 Jan 2020 03:26
Last Modified: 28 Jan 2020 03:26
URI: https://repository.metrouniv.ac.id/id/eprint/1533

Actions (login required)

View Item View Item