Sa’diah, Alfimawati (2022) Peningkatan Penguasaan Mahara Istima Menggunakan Metode Permainan Bisik Berantai Pada Siswa Kelas V MI Muhammadiyah Pekalongan Tahun Ajaran 2021/2022. Undergraduate thesis, IAIN Metro.
Text
skripsi Alfimawati Sa'diah - AlfiMawati Sadiah.pdf - Other Download (5MB) |
Abstract
Keterampilan menyimak atau mendengar (al-istima’ / listening)dapat di capai dengan latihan yang terus menerus untuk mendengarkan perbedaan perbedaan bunyi unsur kata (fonem) dengan unsur kata lainnya menurut makhroj huruf yang betul, baik lansung dari penutur aslinya (native speaker) maupun melalui rekaman (tape rocoder) latihan menyimak ini termasuk unsur unsur kata yang terpisah dari pemahaman arti dan bunyi dari sebuah kata dan kalimat dengan pemahaman arti yang terkandung di dalamnya Berdasarkan table sebelumnya dapat diketahui bahwa ketuntasan siswa pada siklus I tahap pre test terendah dengan skor 50, dan tertinggi adalah 80. Pada post test pertama skor terendah 60 dan skor tertinggi 80, kelulusan siswa meningkat . Kemudian pada post test kedua, nilai terendah , dan nilai tertinggi. Penjelasan ini menunjukan bahwa hasil belajara siswa menunjukan peningkatan prestasi setelah menerapkan permainan bisik berantai. Ukuran keberhasilan yang didefinisikan dalam penelitian ini hasil belajar menyimak sudah mencapai rata rata di atas KKM 70
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Pendidikan Bahasa Arab |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Kependidikan > Pendidikan Bahasa Arab |
Depositing User: | Aan Gufroni . |
Date Deposited: | 24 Jun 2022 02:55 |
Last Modified: | 24 Jun 2022 02:55 |
URI: | https://repository.metrouniv.ac.id/id/eprint/5781 |
Actions (login required)
View Item |